Politics

Senin, 22 April 2024 14:22 WIB

MK Tolak Gugatan Pilpres yang Diajukan Anies-Muhaimin

IN Today Media

Ketua MK Suhartoyo (Foto: Tribun News).

Mahkamah Konstitusi (MK) menolak gugatan Perselisihan Hasil Pemilihan Umum (PHPU) Pilpres 2024 yang telah ditetapkan Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI sebelumnya. Putusan atas perkara Paslon Nomor Urut 1 Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar itu dibacakan Ketua MK Suhartoyo di Gedung MK, Senin, 21 April 2024.


Suhartoyo menyatakan bahwa Mahkamah Konstitusi menolak eksepsi termohon dan pihak terkait untuk seluruhnya. Suhartoyo menyebut, terdapat pendapat berbeda (dissenting opinion) dari tiga hakim Mahkamah Konstitusi, yakni Arief Hidayat, Enny Nurbaningsih, dan Saldi Isra.


Sebelumnya, Anies-Muhaimin menggugat hasil Pilpres 2024 yang ditetapkan KPU. Tuntutan kedua kubu ini terdapat kesamaan. Salah satu tuntutan mereka adalah meminta MK membatalkan hasil perhitungan suara Komisi Pemilihan Umum (KPU) terkait pemilihan presiden yang ditetapkan pada 20 Maret 2024.


Selanjutnya, Mahkamah Konstitusi akan membacakan perkara gugatan hasil Pilpres 2024 yang diajukan oleh Ganjar Pranowo-Mahfud MD paslon nomor urut 3. Perlu diketahui, kedua perkara itu disidangkan dan diputuskan oleh delapan dari sembilan hakim MK. Kedelapan hakim itu adalah Suhartoyo, Saldi Isra, Arief Hidayat, Enny Nurbaningsih, Daniel Yusmic P. Foekh, Guntur Hamzah, Ridwan Mansyur, dan Arsul Sani. (Istimewa/FIN)

Simak Video 'Podcast With Ariyo Bimmo: Ternyata Ini Alasan PSI Kritis Terhadap Anies Baswedan':

Komentar

...
Entertainment
Tiket Fan Meetup Lisa BLACKPINK Disebut Mahal, Belum Sold Out
Harga tiket Fan Meetup Lisa BLACKPINK di Jakarta pada 15 November 2024 mendatang dikeluhkan penggemar lantaran harganya dinilai terlalu mahal. Tiket termurah dibande...

24/10/2024, 14:51 WIB

...
Entertainment
Liam Payne Wariskan Rp930 Miliar untuk Anak Semata Wayangnya
Liam Payne dilaporkan mewariskan seluruh harta kekayaannya yang berjumlah 46 juta pound sterling atau Rp930 miliar untuk anak semata wayangnya, Bear. Rencana mewaris...

24/10/2024, 14:46 WIB

...
Entertainment
Kembali Eksis, Rilis Single ‘Kecanduan’
Band Samsons telah menginjak usia 21 tahun. Untuk merayakannya, Samsons merilis single berjudul ‘Kecanduan’ pada 16 Oktober 2024....

24/10/2024, 14:41 WIB

...
News
Tarif Pembuatan Paspor RI Jadi Rp950 Ribu, Berlaku 10 Tahun
Pemerintah resmi merilis tarif baru pembuatan paspor di Indonesia. Perubahan biaya itu tercantum dalam PP Nomor 45 Tahun 2024 tentang Jenis dan Tarif. Pelayanan keim...

24/10/2024, 14:35 WIB

...
News
Turis Italia Tewas Tertusuk Ikan Todak saat Berselancar di Mentawai
Kepulauan Mentawai kembali menjadi sorotan setelah seorang turis wanita asal Italia, Giulia Manfrini (36), tewas tertusuk ikan todak saat berselancar di perairan Pul...

24/10/2024, 14:31 WIB