News

Jumat, 15 November 2024 16:09 WIB

CEO NVIDIA Jensen Huang Santai Makan Gultik Sambil Bahas AI

IN Today Media

Jensen Huang (Foto: Istimewa).

Jensen Huang, Salah satu orang terkaya di Taiwan sekaligus pendiri perusahaan Nvidia menyambangi Indonesia. Ia dikenal dengan gaya hidup sederhananya. Pria berusia 60 tahun ini, ditaksir memiliki kekayaan sekitar USD 60 miliar. Perusahaannya akhir-akhir ini terkenal dengan chip AI atau kecerdasan buatan. 


Mereka terlihat menikmati makan di sekitar pinggir Jalan Mahakam, Blok M, lebih tepatnya di belakang Blok M Plaza yaitu makanan terkenal khas blok M  atau Gultik.  Vikram yang juga hadir disana mengungkapkan bahwa mereka sedang menikmati nasi gulai lengkap dengan beberapa piring sate di meja.


"Menikmati cita rasa kuliner kaki lima Indonesia - Gultik, sambil berdiskusi tentang masa depan teknologi AI di Indonesia bersama Jensen Huang @nvidia dan @najwashihab.," tulis Vikram di unggahan akun Instagram miliknya .


Disana mereka terlihat sedang serius berdiskusi. Menurut Vikram, diskusi tersebut mengenai pengembangan serta implementasi teknologi AI sangat penting, karena bisa mempengaruhi berbagai sektor dan membuka peluang baru bagi Indonesia.


Baca juga: Warga Bakar Kantor Balai TNBBS Lampung Barat, Lantaran 2 Orang Diterkam Harimau

"Percakapan tersebut membuat saya terinspirasi oleh potensi AI untuk membuka peluang tak terbatas bagi masa depan Indonesia," tambahnya. (EVA/FIN)

Simak Video 'MANJA On The Mic #19 (Live Perform #INSTRUMENTS #Season3)':

Komentar

...
News
Sopir Truk Kecelakaan Tol Cipularang Ditetapkan Jadi Tersangka
Rouf (43 tahun), sopir truk kontainer yang menabrak 17 kendaraan di Tol Cipularang KM 91 arah Jakarta, ditetapkan sebagai tersangka. Polisi menetapkan Rouf sebagai t...

18/11/2024, 14:40 WIB

...
Lifestyle
Jatiluwih dan Wukirsari Jadi Desa Wisata Terbaik Dunia 2024
Dua desa wisata di Indonesia, yaitu Desa Wisata Jatiluwih di Bali dan Desa Wisata Wukirsari di Daerah Istimewa Yogyakarta, berhasil meraih penghargaan bergengsi seba...

18/11/2024, 14:38 WIB

...
Entertainment
Victoria Kjaer Theilvig dari Denmark Terpilih Jadi Miss Universe 2024!
Victoria Kjaer Theilvig, perwakilan asal Denmark dinobatkan sebagai Miss Universe 2024 dalam malam puncak yang digelar di Mexico City, Meksiko pada Sabtu, 16 Novembe...

18/11/2024, 14:34 WIB

...
News
Bangga! 5 Pelajar Banyuwangi Raih Medali di Olimpiade Matematika dan Sains se-Asia
Banyuwangi kembali mengukir prestasi gemilang di kancah internasional. Lima pelajar asal Banyuwangi yang mewakili Indonesia dalam ajang Asian Science & Mathematics O...

18/11/2024, 14:27 WIB

...
Sport
Pertama Kalinya, Jorge Martin Juara Dunia MotoGP 2024
Gelar juara dunia MotoGP 2024 direbut oleh Jorge Martin usai finish ketiga di MotoGP Barcelona 2024, pada Minggu, 17 November 2024. Martin yang finis di podium ketig...

18/11/2024, 14:23 WIB